Syaikhul Islam berkata,
"Kamu akan mendapati orang yang mendengarkan qasidah untuk memperbaiki hati, berkurang keinginannya untuk mendengarkan Al-Quran."
Al iqtidla hal 327.
Nyanyian bukan obat hati..
bukan pula pelipur lara..
justru seringkali menambah penyakit hati..
Cukuplah Al-Quran sebagai air penyejuk qolbu..
Siapa yang tidak merasa cukup dengan Al-Quran bukan dari golongan kami..
demikian sabda Nabi..
Dishare Ustadz Badrusalam, Lc hafidzahullah tanggal 7 Dzulqo'dah 1435 / 2 September 2014